Strategi visual branding yang efektif sangat penting bagi organisasi dan proyek di era digital saat ini. Visual yang kuat merepresentasikan identitas dan nilai organisasi, membangun citra yang mudah diingat, profesional, dan relevan.
1. Pembuatan Logo
Logo harus mudah diingat, unik, dan merepresentasikan nilai-nilai organisasi. Proses perancangan logo melibatkan riset mendalam, eksplorasi konsep, dan feedback untuk memastikan logo efektif dan relevan.
2. Identitas Visual (Visual Identity)
Identitas visual mencakup elemen-elemen desain yang digunakan secara konsisten di seluruh materi komunikasi organisasi.
3. Aset Visual
Aset visual yaitu materi-materi visual yang diproduksi untuk mendukung komunikasi organisasi.
4. Merchandising:
Merchandising adalah penerapan identitas visual pada produk-produk promosi. Merchandising yang efektif dapat meningkatkan brand awareness dan meningkatkan rasa kepemilikan yang kuat terhadap organisasi. Anda dapat memilih 4 jenis merchandise berikut:
Agar proyek dan acara Anda lebih menarik, terapkan strategi gamifikasi. Metode ini efektif meningkatkan kolaborasi, acara yang mudah diingat, dan menciptakan pengalaman yang berkesan. Perencanaan konsep yang matang, tampilan visual yang menarik, serta merchandise yang keren akan memaksimalkan dampak proyek Anda.
1. Konsep Gamifikasi
Kami akan merancang strategi gamifikasi yang disesuaikan dengan tujuan spesifik proyek atau acara Anda, target audiens, dan konteksnya.
2. Logo
Logo yang unik, menarik, dan merepresentasikan proyek Anda.
3. Visual Guideline
Visual Guideline terdiri dari:
4. Merchandising:
Anda bisa memilih 4 merchandise berikut:
Visual branding membantu organisasi membangun identitas yang kuat, profesional, dan mudah diingat. Dengan desain yang konsisten dan menarik, organisasi dapat meningkatkan kredibilitas, memperkuat pesan, serta menarik lebih banyak audiens dan mitra.
Identitas visual mencakup elemen-elemen seperti warna, tipografi, ikonografi, serta gaya desain yang digunakan secara konsisten dalam semua komunikasi organisasi, termasuk website, media sosial, dan materi cetak.
Merchandising dengan identitas visual yang kuat dapat meningkatkan brand awareness, membangun loyalitas audiens, serta menciptakan rasa kepemilikan terhadap organisasi. PeaceGen menawarkan berbagai merchandise, seperti T-shirt, totebag, name tag, block notes, tumbler, dan topi.
Gamifikasi adalah penerapan elemen permainan dalam proyek atau acara untuk meningkatkan keterlibatan peserta, menciptakan pengalaman yang lebih menarik, serta mendorong partisipasi aktif melalui interaksi yang menyenangkan.
Strategi gamifikasi yang tepat dapat:
PeaceGen menyediakan berbagai pilihan merchandise, seperti T-shirt, totebag, name tag, block notes, tumbler, dan topi. Pemilihan merchandise dapat disesuaikan dengan target audiens dan tujuan branding proyek atau acara Anda.
PeaceGen telah bekerja sama dengan berbagai organisasi dan proyek, termasuk Yayasan Empatiku, SEAN-CSO, Mosintuwu, serta event PEACETIVAL VOL.07 dalam perancangan visual branding dan strategi gamifikasi yang efektif.
Anda dapat menghubungi tim PeaceGen di sini. Kami siap membantu dalam perancangan visual branding, strategi gamifikasi, serta pemilihan merchandise yang sesuai untuk proyek atau acara Anda.